Gembala Yang Memanggil Domba-Dombanya Dengan Nama Mereka Masing-Masing
SURAT GEMBALA PASKAH PADA HARI DOA PANGGILAN SEDUNIA 2023 Para Ibu dan Bapak, saudari dan saudara yang budiman, Para Pastor, Suster, Bruder, Frater, kaum muda, remaja dan anak-anak, seluruh umat Keuskupan Padang yang terkasih dalam Kristus. Pada hari Minggu Paskah Keempat ini, kita mendengar bacaan Injil tentang Yesus Gembala yangLanjutkan Membaca